Peminjaman Ruangan Lingkup Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Universitas Ahmad Dahlan
- Tentukan jadwal yang ingin diajukan dengan menyinkronkan pada Jadwal Peminjaman Ruangan.
- Ajukan surat permohonan peminjaman kepada Laboran, Student Employment, atau petugas yang berjaga.
- Jika dari suatu Instansi, silahkan mengajukan surat menggunakan Kop Instansi masing-masing
- Jika non-instansi(Latihan Lomba, Diskusi, atau Keperluan lain), silahkan menggunakan form Surat berikut (Unduh disini)
- Surat Permohonan akan diterima dan ditindaklanjut maksimal 2×24 jam setelah diserahkan kepada petugas.
- Setelah permohonan diterima/acc, dimohon untuk mengecek ulang Jadwal Peminjaman Ruangan untuk menghindari kekeliruan
*jika peminjaman lebih dari pukul 17.00 atau peminjaman pada hari libur, pemohon harus meminta persetujuan oleh BIMAWA sebelum menyerahkan surat kepada petugas yang berjaga, dan menyerahkan duplikat surat yang sudah diterima/acc kepada Kerumahtanggaan Kampus 5
Peminjaman Ruangan Lingkup diluar Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Universitas Ahmad Dahlan
- Tentukan jadwal yang ingin diajukan dengan menyinkronkan pada Jadwal Peminjaman Ruangan.
- Ajukan surat permohonan peminjaman kepada Ketua Program Studi PGSD FKIP UAD
- Jika telah diterima /acc oleh Ketua Program Studi PGSD FKIP UAD, serahkan surat tersebut kepada kepada Laboran, Student Employment, atau petugas yang berjaga.
- Jika dari suatu Instansi, silahkan mengajukan surat menggunakan Kop Instansi masing-masing
- Jika non-instansi(Latihan Lomba, Diskusi, atau Keperluan lain), silahkan menggunakan form Surat berikut (Unduh disini)
- Surat Permohonan akan diterima dan ditindaklanjut maksimal 2×24 jam setelah diserahkan kepada petugas.
- Setelah permohonan diterima/acc, dimohon untuk mengecek ulang Jadwal Peminjaman Ruangan untuk menghindari kekeliruan
*jika peminjaman lebih dari pukul 17.00 atau peminjaman pada hari libur, pemohon harus meminta persetujuan oleh BIMAWA sebelum menyerahkan surat kepada petugas yang berjaga, dan menyerahkan duplikat surat yang sudah diterima/acc kepada Kerumahtanggaan Kampus 5